macam macam sistem operasi




 Pengertian Sistem Operasi adalah merupakan program pada lapisan pertama yang  terletak pada memori komputer Hardisk) pada saat komputer melakukan booting. Sedangkan perangkat lunak lainnya dijalankan setelah Sistem Operasi Komputer bekerja, dan Sistem Operasi akan melakukan layanan utama untuk software-software itu. Layanan inti umum tersebut seperti akses ke disk, manajemen memori, skeduling task, dan antar-muka user. Sehingga masing-masing  perangkat lunak  tidak perlu lagi melakukan tugas-tugas inti yang umum tersebut, karena telah dapat dilayani dan dilakukan oleh OS. Bagian kode yang melakukan tugas-tugas inti dan umum tersebut dinamakan dengan kernel suatu Operating System.
Fungsi Sistem Operasi Komputer
Sistem Operasi dapat dipandang sebagai sebuah antarmuka antara user(pengguna ) dengan perangkat keras sistem. Sistem operasi akan menyediakan suatu lingkungan yang nyaman bagi user (pengguna), sehingga user (pengguna) tidak perlu tau apa sebenarnya yang terjadi pada operasi perangkat keras. Suatu operasi yang biasa digunakan pada komputer IBM PC adalah MS DOS (Microsoft – Disc Operating System), sistem operasi lain yang banyak digunakan adalah Windows, Unix, Linux, dan Mac OS. berikut saya akan uraikan tentang macam-macam sistem operasi yaitu;


Komentar

Postingan populer dari blog ini

pengertian centos

SISTEM OPERASI SERVER

pengertian samba pada aplikasi linux